Buka-bukaan Cody Gakpo: Gagal Pindah ke MU pada 2022 karena Antony ‘El Gasing’

0

infobola.netCody Gakpo nyaris pindah ke Manchester United pada musim panas 2022 lalu. Hanya saja, transfer Cody Gakpo dari PSV Eindhoven ke Old Trafford batal dan pihak MU lebih memilih Antony.

Musim panas 2022 menjadi era baru bagi MU. Mereka baru saja mendatangkan Erik ten Hag untuk jadi manajer baru. MU sangat aktif di bursa transfer untuk memenuhi keinginan Erik ten Hag.

Salah satu keinginan Erik ten Hag adalah untuk mendapatkan tambahan pemain di lini depan. Ketika itu, ada dua opsi yang bisa dipilih MU. Dua opsi itu adalah Antony dan Cody Gakpo.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *